• SMAN 1 AMFOANG BARAT LAUT
  • Where Tomorrow's Leaders Come Together
SAMBUTAN KEPALA SEKOLAH

Salam sehat bagi seluruh warga SMAN 1 Amfoang Barat Laut.

Apresiasi dan kebanggaan besar bagi kita sekalian karena website sekolah dan akun media sosial lainnya sudah dimiliki SMAN 1 Amfoang Barat Laut saat ini. Ini menjadi kesempatan bagi seluruh warga sekolah untuk mempublikasi berbagai tulisan dan konten melalui website sekolah dan akun media sosial lain milik sekolah.

Saya mengharapkan agar seluruh warga sekolah dapat mengirimkan tulisannya melalui administrator dan para guru untuk dipublikasi di website sekolah. Dengan begitu, kita ikut mendukung gerakan literasi yang sementara dilakukan saat ini.

Demikan, Salam Sehat untuk kita semua.

Kepala SMAN 1 Amfoang Barat Laut, Yohanis B. Kikhau, S.Pi

Baca Juga
Cerpen: KEDISIPLINAN dan MENYONTEK

Penulis: Wepri K. Banu, Peserta didik SMAN 1 Amfoang Barat Laut Halo sobat Literasi sekalian cerpen ini juga bagian dari PTS  Matapelajaran Geografi yang menerapakan model pembelaj

12/10/2022 05:06 - Oleh Administrator - Dilihat 209 kali
Kapospol Ambal Pantau Pelaksanaan ujian Akhir Sekolah di SMANSA Ambal.

Oelfatu,sman1Amfoangbaratlaut.sch.id, Kepala Pos Polisi (Kapospol) Kecamatan Amfoang Barat Laut, Kabupaten Kupang, NTT bersama Anggota Memantau Pelaksanaan ujian akhir sekolah di SMAN 1

13/04/2023 10:07 - Oleh Administrator - Dilihat 135 kali
Nobar Film Yesus Kristus. Ketos Beberkan Program Kerja OSIS SMANSA AMBAL.

Menyongsong hari raya Paskah 2024 Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) SMAN 1 Amfoang Barat Laut (SMANSA AMBAL) Kabupaten Kupang NTT kembali Menyelenggarakan Pemutaran Film Yesus Krist

20/03/2024 11:52 - Oleh Administrator - Dilihat 768 kali
Usai PAS, SMANSA Ambal Selenggarakan Lomba

Oelfatu, sman1amfoangbaratlaut.sch.id. Usai pelaksanaan Penilaian Akhir Semester (PAS) SMAN 1 Amfoang Barat Laut (SMANSA Ambal) Kabupaten Kupang, NTT menyelenggarakan Lomba Ranking 1 da

15/12/2022 15:54 - Oleh Administrator - Dilihat 205 kali
Kombel JENDELA SMANSA AMBAL Hadirkan Narasumber e-Rapor dan CBT

Oelfatu,sman1amfoangbaratlaut.sch.id. Komunitas Belajar (Kombel) Jendela SMAN 1 Amfoang Barat Laut (SMANSA AMBAL) menghadirkan Narasumber e-Rapor dan CBT (Computer Based Test), Sabtu, 1

12/10/2024 15:13 - Oleh Administrator - Dilihat 761 kali